Akademi Kebidanan Sentral berdiri sejak tahun 2002 dan memperoleh izin Penyelenggaraan dan Pendirian Akademi Kebidanan Sentral dari Menteri Pendidikan Nasional dengan Nomor SK : 189/D/O/2004. Akademi Kebidanan Sentral berada dibawah naungan Yayasan Perguruan Sentral. Memiliki program studi Diploma Tiga (D-III) Kebidanan dengan gelar yang diperoleh Ahli Madya Kebidanan (A.Md.Keb).
Download Akreditasi LAMPTKes : 2008 , 2019
Download Akreditasi BAN-PT : 2022
Struktur Organisasi
Alamat : Jl. Tandang Mulia Harahap No. 1 Kelurahan Silandit, Kecamatan Padangsidimpuan Selatan Kota Padangsidimpuan
Website : https://akbidsentral.ac.id
Email : akbidsentralpsp@gmail.com
Facebook : akbid sentral
Instagram : akbidsental.official